Senin, 10 Juni 2013

Digital Camera and Web Camps

Kamera digital adalah jenis kamera yang proses pengambilan gambar nya secara digital.  Sehingga memungkinkan anda untuk mentransfer gambar ke komputer, mencetak nya, mengirimnya lewat email, dan mengedit gambar.
Kualitas gambar tergantung pada resolusi yang di ukur dalam megapixel. Resolusi adalah jumlah pixel (pictur elemen) yang tersusun dalam sebuah gambar digital. Satu mega piksel sama dengan satu juta pixel.  Semakin tinggi jml pixel, gambar akan lebih jelas dan lebih rinci.
Resolusi gambar hasil kamera digital adalah jumlah panjang maksimum piksel dikali lebar. Kalau piksel dianalogikan dengan titik, sebuah area persegi panjang dengan lebar X dan panjang Y bisa terisi dengan jumlah yang berbeda. Misalnya, bidang area persegi panjang bisa terisi 300 ribu titik, bahkan sejuta titik.

Kamera digital tidak menggunakan film, tetapi menggunakan memori yang dapat di lepas yang disebut kartu  flash.  Ada tiga jenis format flash:
a.       Compact flash merupakan “film digital” yang paling umum digunakan.  Compact flash biasanya dapat menyimpan antara 8Mb hingga lebih dari 1Gb.
b.      Smart media merupakan jenis kartu memori lain yang sangat populer karena ukurannya yang kecil. Kartu ini banyak digunakan pada kamera PDA. Tersedia mulai dari kapasitas 2Mb-128Mb.
c.       Memory Stick: Sony membuat jenis kartu memori untuk digunakan dalam produknya sendiri, yaitu:
Sony digital kamera, PDA Sony, dll. Memory stick tersedia dalam kapasitas mulai
dari 4 MB menjadi 128 MB.


perbandingan megapixles:

Mgapixles
Ukuran gambar
Dibawah 1
640x480
1
1024×768

2
1600×1200

3
2048×1536

4
2272×1740
 
5
2560×1920